Dinas Kesehatan Kabupaten Waykanan gelar operasi Katarak gratis

 

Way Kanan Lampung, SELIDIKNUSANTARANEWS.COM

Sebanyak 141 warga penderita mata Katarak mengikuti operasi gratis yang di selenggarakan oleh. Pemerintah Daerah Kabupaten Waykanan melalui Dinas Kesehatan, Oprasi Katarak yang berlangsung di (RSUD) Zainal Abidin Pagar Alam Jumat 13 April 2018.

Kegiatan Oprasi Katarak dihadiri oleh Bupati langsung Raden Adipati Surya disela-sela penijauan Bupati menyampaikan, terima kasih dan penghargaan kepada tenaga kesehatan yang telah melayani masyarakat hingga ke daerah-daerah yang sulit dijangkau. Pemerintah kabupaten Way Kanan selalu berupaya meningkatkan akses untuk memperbaiki mutu pelayanan kesehatan berkualitas dan terjangkau oleh masyarakat. Operasi Katarak geratis ini sangatlah positif karena dapat membantu dan mengurangi penderita penyakit katarak di kabupaten Way Kanan terutama bagi masyarakat yang kurang mampu.

Adipati menambahkan, Dengan adanya kegiatan operasi katarak, maka diharapkan penderita katarak akan lebih maksimal dan optimal dalam melakukan kegiatan sehari-hari, bekerja dan berkarya mewujudkan kesejahteraan keluarga, yang pada akhirnya akan berdampak pada peningkatan masyarakat.

Selain itu saya menegaskan kepada seluruh Puskesmas yang ada di Way Kanan ini di haruskah merujuk pasien ke RSUD Z.A Pagar Alam bukan ke rumah sakit lainnya. Kita suadah mempunya dokter spesialis yang jumlahnya ada 11 dokter jadai saya berharap kepada masrakat Waykanan agar berobat di RSUD Z.A Pagar Alam, terangnya.

Ditempat yang sama Kepala Dinas Kesehatan Farida Aryani mengatakan, Pihaknya menargetkan 139 pasien yang akan oprasi katarak tapai hasil seleksi yang harus di oprasi totalnya menjadi 141 pasien jadi ada tambah 2 pasien. Setiap tahunnya pelaksanaan operasi katarak selalu diselenggarakan guna membantu masyarakat yang kurang mampu. Ada 11 dokter yang menangani pelaksanaan operasi katarak, penyandang mata katarak di Kabupaten Way Kanan yang kini telah terseleksi mengikuti operasi mata peserta rata-rata masyarakat yang telah berusai lanjut, Kata Farida Aryani.

(Cucu Mulyani)

0Shares
author

Penulis: 

SELIDIKNUSANTARANEWS.COM Merupakan Media Yang mengedepankan Independensi dalam menyajikan Berita serta aktual sesuai dengan info terbaru dan terpercaya karena sesuai dengan fakta dan data, Sehingga dapat memberikan Berita-berita yang Berimbang dan berkualitas. By. Redaksi

Tinggalkan Balasan